Sabtu, 16 Februari 2013

Open Handset Alliance dan Android


http://www.androidguys.com/wp-content/uploads/2011/11/open_handset_alliance.png

Open Handset Alliance merupakan grup dari pengembang hardware dan software, termasuk Google, NTT DoCoMo, Sprint Nextel dan HTC, yang bertujuan menciptakan software untuk telepon selular yang bersifat free alias gratis. Produk pertamanya adalah sistem operasi yaitu Android.
Dengan diluncurkannya Android,  Google  menjadi tuan rumah untuk menyediakan peralatan pengembangan dan tutorial untuk membantu pengembang menciptakan sistem baru tersebut. Google menyediakan tutorial dan Software Developtment Kit Android, dimana para pengembanga Android dapat mengunduhnya di website http://code.google.com/android. Situs ini disarankan untuk sebagai langkah awal pengembang yang akan mengembangkan aplikasi Android

3 komentar:

SMAUOUTDOOR mengatakan...

tq infonya gan.

folback http://perumnas3.blogspot.com/

kunjungan balik.

Primaplastik mengatakan...

Bagus tutorialnya. http://primaplastik.com/map-raport-map-ijazah/

Primaplastik mengatakan...

skalian buat tutorial cara membuat toko online di android ya. prima plastik

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Best Web Host